PT Serayu Sumber Rejeki

-
LokasiJakarta
-
Tipe PekerjaanPenuh waktu
-
Pengalaman3 - 5 tahun
-
PendidikanS1
-
GajiKompetitif
-
DeadlineMei 29, 2025
PT Serayu Sumber Rejeki (SSR) adalah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi produk-produk herbal dengan jangkauan operasional yang luas, mencakup seluruh wilayah Indonesia dari bagian barat hingga timur. Perusahaan ini berorientasi pada produk berkualitas yang konsisten memberikan manfaat terbaik bagi masyarakat secara luas.
Produk dan Fokus Usaha
- SSR fokus pada distribusi produk herbal yang berbasis ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menjamin keberlangsungan lingkungan dan penggunaan jangka panjang.
- Beberapa produk unggulan SSR antara lain Etawalin, Etawaku, Freshmag, Garlicing, dan Bemomio.
Visi dan Tagline
Tagline perusahaan adalah “Sustainable, Scientific, and Better”, yang mencerminkan komitmen SSR untuk memberikan manfaat berkelanjutan dengan pendekatan ilmiah demi kehidupan yang lebih baik.
Lokasi dan Jaringan Operasional
Kantor pusat PT Serayu Sumber Rejeki berlokasi di Jl. Gunung Sari, Rawadaon, Sidanegara, Kecamatan Cilacap Tengah, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.
Jaringan distribusi SSR menjangkau pelosok negeri di seluruh Indonesia, memastikan produk herbal mereka dapat diakses secara luas.
Lowongan Kerja PT Serayu Sumber Rejeki
PT. Serayu Sumber Rejeki are looking for a motivated and skilled professional to be part of our jouney. Join our growing team and take your career to the next level!
Position: KEY ACCOUNT MANAGER
Location: JAKARTA
What We're looking for:
- S1 semua jurusan
- Pengalaman minimal 3 tahun sebagai KAM (MT/ Farmasi// Pharma Chain)
- Mampu memahami dan menganalisa B2B Data & memahami alur distribusi Modern Market
- Memiliki relationship dengan Account/ Buyer
- Memahami Trading Term
- Memiliki analisis, negotiation skill, dan hubungan baik dengan customer
Ready to make impact? Apply now by sending your resume to:
https://lnkd.in/gye7Fq7S